Playmaker adalah seorang pemain sepakbola yang memiliki kemampuan bagus dan kreatif dalam memberikan umpan, passing, dan cenderung memiliki kemampuan individu yang sangat baik. Rata-rata pemain ini memiliki skill Creative Playmaker.
Dalam tulisan ini kami akan mengulas Playmaker Terbaik di game eFootball 2023 Mobile versi Tipan Media.
Pemain-pemain yang kami sertakan adalah pemain yang memiliki potensial atau maximal rating 95 ke atas. Berikut adalah daftarnya.
1. L. Messi
- Club : Paris Saint-Germain
- Nationality : Argentina
- Position : RWF
- Default Rating : 92
- Maximal Rating : 97
- Age : 34
- Price : 1100k
2. K. de Bruyne
- Club : Manchester City
- Nationality : Belgium
- Position : AMF
- Default Rating : 91
- Maximal Rating : 95
- Age : 30
- Price : 740k
3. Neymar Jr
- Club : Paris Saint-Germain
- Nationality : Brazil
- Position : LWF
- Default Rating : 90
- Maximal Rating : 94
- Age : 29
- Price : 490k
4. Bernardo Silva
- Club : Manchester City
- Nationality : Portugal
- Position : AMF
- Default Rating : 88
- Maximal Rating : 93
- Age : 27
- Price : 300k
5. P. Dybala
- Club : AS Roma
- Nationality : Argentina
- Position : SS
- Default Rating : 87
- Maximal Rating : 93
- Age : 28
- Price : 200k
6. J. Grealish
- Club : Manchester City
- Nationality : England
- Position : LWF
- Default Rating : 85
- Maximal Rating : 93
- Age : 26
- Price : 170k
7. P. Foden
- Club : Manchester City
- Nationality : England
- Position : LWF
- Default Rating : 85
- Maximal Rating : 93
- Age : 21
- Price : 170k
8. M. Oyarzabal
- Club : Real Sociedad
- Nationality : Spain
- Position : LMF
- Default Rating : 85
- Maximal Rating : 93
- Age : 24
- Price : 170k
Demikian ulasan kami mengenai daftar Playmaker terbaik di game eFootball. Dapatkan informasi menarik lainnya seputar game di Tipan Media.
Posting Komentar